Selasa, 30 April 2013

Animaku no Hibi 4 Yu-Gi-Oh! Turnament telah tiba!!!

halo, kembali bersama Ballibond disini. dan dalam kesempatan kali ini, gw ingin mempromosikan satu turnamen Yu-Gi-Oh! yang dikoordinir oleh Komunitas Duelist STAN yang akan diselenggarkan sebentar lagi. penasaran? check this out!

"clicik untuk memperbesar ya"

Sabtu, 27 April 2013

Mecha Phantom Beast OTK!!!!

Dalam set LTGY alias Lord of Tachyon Galaxy, maka anda akan menemukan satu archtype yang bernama Mecha Phantom Beast. archtype ini memiliki keunikan untuk melakukan spam token ke arena dan menaikkan level sesuai dengan level seluruh token di arena. Tidak berhenti sampai disitu, mereka juga memiliki efek yang intinya adalah memanfaatkan token yang mereka spam untuk mendapatkan plus. sebut saja Mecha Phantom Beast Mega Raptor yang memiliki efek untuk add 1 Mecha Phantom Beast dari deck dengan mentribute 1 Mecha Phantom Beast token di arena. bahkan, trap beserta spell mereka turut berkutat dengan token-token yang mereka hasilkan sendiri.dan di set Judgment of The light (JOTL), mereka kembali mendapatkan bala bantuan yang jago.

Mesti Archtype Mecha Phantom Beast ini sebenarnya asyik untuk dibahas, dalam kesempatan kali ini gw bakalan fokus ke OTK yang dapat mereka hasilkan. penasaran gimana caranya? check this out:


"MVP OTK kali ini"

Jumat, 26 April 2013

The Art of Stealing

dalam sebuah peperangan, salah satu strategi yang biasa digunakan adalah sabotase. dengan strategi sabotase, kita bisa mengurangi kekuatan musuh tanpa perlu mengerahkan pasukan kita sendiri. dan dalam perang, siapa yang bisa bertahan dan bisa memanfaatkan, itulah yang menang.

lalu, bagaimana kalau seandainya strategi sabotase dan mencuri kita aplikasikan dalam Yu-Gi-Oh ? tentu saja bisa, karena di dalam permainan ini, strategi mencuri, menukar, atau menggunakan kekuatan musuh adalah hal yang biasa. sebut saja kartu-kartu seperti Change of Heart, Snatch Steal, dan Brain Control. 3 kartu spell terlarang tersebut adalah contoh kartu yang mengaplikasikan strategi mencuri. karena efek mereka yang berbahaya, mereka digolongkan Konami sebagai kartu yang berbahaya dan harus di larang penggunaannya. begitu pula dengan Synchro Monster Goyo Guardian. Monster Synchro level 6 tersebut turut dikandangkan Konami karena selain attacknya yang cukup besar, effect mencurinya itu sangat berbahaya. oleh karenanya, kartu ini pun turut dilarang.

lalu untuk advanced format sekarang, bagaimana cara kita mengaplikasikan strategi mencuri dan sabotase ? jawabannya gampang, karena konami masih berbaik hati dan membiarkan kartu-kartu "pencuri" tetap boleh dipergunakan dalam permainan. sebut saja mind control, monster reborn, creature swap yang masih boleh dipakai dalam deck kita.

lalu, dalam set TCG Hidden Arsenal 07 yang akan rilis beberapa hari lagi, Konami akan memperkenalkan satu kartu lagi yang bisa masuk dalam daftar kartu "pencuri" yang bisa kita pakai. check this out!


"trivia: ini adalah locomotive R-Genex yang dikorup oleh Verz"

Rabu, 24 April 2013

Vanguard: Break Time !

Yo, emjhe is in the House
kali ini saya g bakal bahas Yugi dulu, secara gw disuruh nulis ttg VG oleh salah satu founder blog ini
YMGL, saya nulis artikel ttg Vanguard... (aslinya emank lagi ada ide sih :v)

kali ini yg dibahas adalah Break Time...err...Break Ride !
apa itu Break Ride? plis lah, cek aja di google sono :v *PLAK
oke, karena saya sedang baik hati, maka akan saya jelaskan dikit ttg mekanisme Break Ride
Break Ride adalah saat me-ride G3 VGmu dengan G3 lain, tp dengan syarat:
1. G3 VG yg ke-ride adalah unit tertentu (biasanya skill ke-1 LB4, skill ke-2 +2000, skill ke-3 lord)
2. clan dari VG yg ke-ride maupun yg me-ride adalah sama
3. ride dilakukan saat damage 4 atau lebih


menembus langit ... !!
part1 | part2 | part3 | part4

Minggu, 21 April 2013

Deck Idea for the Next Starter, Maiden of Dragon

Setelah kemarin kita membahas kartu Blue Eyed Maiden, maka dalam kesempatan kali ini gw mencoba membagi salah satu build deck yang menggunakan kartu-kartu pada Starter Blue Eyes, check this out!

Kamis, 18 April 2013

Blue Eyed Maiden, si Cantik nan broken

Sudah liat structure deck terbaru? structure yang bertema blue eyes white dragon sangat ditunggu oleh fans nya . bagaimana tidak? blue eyes yang dulu bisa dibilang sebagai kartu andalan para duelist saat ini bisa dianggap tidak playable dan hanya berakhir sebagai kartu pajangan di Album. nah, dengan adanya structure Deck kali ini, diharapkan kartu Blue Eyes bisa kembali ke ranah duel dan bukan hanya sebagai pengisi album kartu saja.

dan ternyata harapan para duelist tersebut diwujudkan oleh konami. dengan structure deck ini, Blue Eyes kembali menjadi kartu yang playable. kartu-kartu baru yang di buat dalam kartu ini benar-benar membuat Blue Eyes White Dragon bersinar.

namun dalam kesempatan kali ini, gw memfokuskan kepada satu kartu saja. kartu yang menurut gw merupakan kunci keimbaan dari structure deck ini.  dan kartu itu tentu saja adalah Kisara, sang kekasih Kaiba <3


"kak seto, sini donk!"

Rabu, 17 April 2013

New Combo Idea : Transturn Karakuri Hedgehog

halo, kembali bersama ballibond disini. dan dalam kesempatan kali ini, gw bakalan mencoba menjelaskan satu Kombo Karakuri terbaru yang melibatkan satu kartu spell baru dari set Judgment Of The Light (JOTL). mungkin beberapa sudah membaca post dari blog nya baha (klik untuk menuju blognya). dan memang seperti kata dia, kartu Transturn memang sangat cocok untuk deck karakuri.


Transturn

"Send 1 monster you control to the Graveyard; Special Summon 1 monster from your Deck with the same Attribute and Type as the sent monster, but 1 Level higher. You can only activate 1 "Transturn" per turn"

Rabu, 03 April 2013

New Deck Idea : Heraldic Surpressor a.k.a Elemental Heraldic

hola, kembali bersama Ballibond disini. dan dalam kesempatan kali ini, gw mencoba berbagi sebuah konsep deck dimana memanfaatkan 2 archtype yang berbeda. yaitu, Surpressor Dragon dan Heraldic Beast. terdengar menggelikan sepertinya, akan tetapi ternyata 2 Archtype ini bisa dipadukan dan menjadi deck yang menurut saya cukup bagus.

dan tanpa berbasa-basi lagi, mari kita lirik decklistnya.


"klik untuk perbesar ya~"

The Heraldic Surpressor

Monster (18)

3x Redox, Elemental Dragon of Crags
3x Storm, Elemental Dragon of Cyclone
3x Reaktan, Elemental Dragon of Earth
3x Lightning, Elemental Dragon of Wind
3x Heraldic Beast Leo
2x Heraldic Beast Abercornway
1x Heraldic Beast Berners Falcon

Spell

3x Advanced Heraldry Art
3x Mystical Space Typhoon
3x Seven Star Sword
2x Super Rejunevation
2x Gold Sarcophagus
1x Heavy Storm
1x Foolish Burial
1x Dark Hole
1x Monster Reborn
1x Card Destruction
1x D.D.R. (Different Dimension Reincarnation)

Trap

1x Return From Different Dimension
2x Compulsory Evacuation Device
1x Solemn Judgmentt

Extra

2x Mecha Phantom Beast Drago Sack
2x No. 11 Big Eye
1x Queen Dragun Djin
1x No. 8: Heraldic Beast Genome Heriter
1x No. 39 : Utopia
1x CNo. 39 : Utopia Ray
1x Lightning Chidori
1x No. 16 : Shock Ruler

dan berikut penjelasannya :

  • Heraldic Beast disini digunakan sebagai cost untuk didiscard oleh Reaktan dan Lightning. dan khusus untuk Leo, ketika dirinya didiscard untuk Cost nya Reactan, maka effectnya tetap ter trigger. sehingga   kita tidak -1 sewaktu memanggil Redox dari deck. begitu juga Abercornway, dimanfaatkan sebagai extra cost. mengingat effect abercornway yang mampu meng add balik Heraldic Beast dari grave. maka kita bisa mengurangi minus ketika memanggil para elemental dragon
  • Heraldic Berners Falcon disini selain untuk menjadi tumbal discard, bisa digunakan untuk mengurangi level para Elemental Dragon yang menganggur diarena. misalnya : ditangan ada Berners Falcon dan digrave ada Redox beserta 2 dragon. kita bisa remove 2 dragon buat special summon Redox, lalu normal summon Berners Falcon. nah, level redox akan disulap jadi 4 sehingga bisa kita gunakan untuk XYZ summon. mantap bukan.
  • Advanced Heraldry Art tentu saja digunakan untuk memanfaatkan para heraldic beast yang sudah digrave. dan jika kebetulan ada 2 abercornway atau Berners Falcon di grave, bisa kita XYZ menjadi Lightning Chidori. mantap bukan?
  • Dragun Djinn dipakai untuk menghidupkan kembali para Elemental Dragon dari grave. cara summonnya? tentu saja memakai Advanced Heraldry Art donk~

oke deh, segitu aja dulu penjelasannya, kalau penasaran, silahkan build sendiri deck ini dan rasakan sensasinya. overall, deck ini lumayan menyenangkan kok buat dimainkan. tapi kalau misalnya, anda mau membuat deck ini dunia nyata, maka sepertinya kita harus berpikir matang-matang. mengingat harga para elemental dragon yang luar biasa overhype :v

yak, cukup sekian post kali ini. thx for reading and happy trolling