Held on 23rd February 2014
Participants: 18
Minggu, 23 Februari 2014
Sabtu, 22 Februari 2014
Card Of The Week : Gagaga Sister
Setelah Minggu lalu kita membahas kartu Synchro lvl 10 (Leo, the Keeper of Sacred Tree), maka diputuskan bahwa pada kesempatan ini, kita akan membahas kartu XYZ Rank 10.
超ちょう弩ど級きゅう砲ほう塔とう列れっ車しゃグスタフ・マックス
2 Level 10 monsters
"Once per turn: You can detach 1 Xyz Material from this card; inflict 2000 damage to your opponent."
Eits, tunggu dulu! kartu yang dibahas minggu ini bukanlah XYZ Rank 10 ini. melainkan kartu yang digunakan untuk memanggiil monster ini di arena. dan kartu itu adalah :
22/02 YGO CnG Taman Anggrek (TCG)
Held on 22nd February 2014
Participants: 19
Senin, 17 Februari 2014
Penguindrum Summon 101
Kuru Kuru Mawaruu ~
Bingung dengan mekanisme Pen****um Summon ?
Pertama, coba lihat kartu di bawah ini...
Chronomancy Magician
Spell Effect
If you control no monsters, you can activate this card. If a Pendulum Monster you control battles, your opponent cannot activate any Trap Cards until the end of the Damage Step. If you don't have a "Magician" card or an "Odd-Eyes" card in your other Pendulum Zone, this card's Pendulum Scale becomes 4.
Monster Effect
Once per turn, cards in your Pendulum Zone cannot be destroyed by your opponent's card effects.
"Kartu apa itu ?"
"A Planeswalker is a powerful mage who is able to travel across the planes of existence. There are infinite worlds across the Multiverse, and Planeswalkers are unique in their ability to move from one world to the next, expanding their knowledge and poer through the experiences they collect there."
Eh, salah card game..
Yang ditampilin tadi adalah Pendulum Monster. Kenapa mirip Planeswalker? Karena Pendulum Monster sifatnya adalah Spell sekaligus Monster. Selain itu, Pendulum Monster punya angka di kiri dan kanan (lihat Chronomancy Magician di atas. Di sebelah kiri ada angka 8, sebelah kanan juga 8). Karena belum ada termnya, kita sebut ini minimum/blue scale dan maximum/red scale. Perhatikan, scale beda dengan level.
"Scale itu buat apa oom ?"
Field Yu-Gi-Oh kedepannya akan ketambahan 2 zone baru, Pendulum Zone dan Pendulum Zone. Lho? Iya, jadi akan ada 2 zone yang semuanya khusus untuk Pendulum Summon ini.
Coba perhatikan dengan seksama gambar di atas. Pendulum Zone letaknya di sebelah kiri dan kanan field biasa kita. Jadi, letaknya di antara Field Spell Zone dan Extra Deck (untuk blue/minimum scale), sementara red/maximum scale letaknya antara Grave dan Deck. Nah lho, yang mainnya pake playmat GLD jadi makin ga muat :p.
Pendulum monster yang ditaruh di blue scale, nilai blue scalenya akan dipake . Misalnya Chronomancy ditaruh di sana, berarti blue scale = 8. Kalau ditaruh di red, berlaku hal yang sama, yaitu red scale = 8. (Sampe sekarang, Pendulum Monster yang udah direveal, blue sama red scalenya sama. Tapi bayangin aja kalo blue scale sama red scalenya beda, nanti bakal semakin menarik Pendulum Summon ini).
Anyway, proses naruh Pendulum Monster ke Pendulum Zone dianggap sebagai "activation" spell card. Dan tampaknya bisa ada syarat-syarat khusus untuk ngaktifin Pendulum Monster (contoh untuk Chronomancy Magician, ga boleh ada monster baru bisa diaktifin ke Pendulum Zone).
Anyway, proses naruh Pendulum Monster ke Pendulum Zone dianggap sebagai "activation" spell card. Dan tampaknya bisa ada syarat-syarat khusus untuk ngaktifin Pendulum Monster (contoh untuk Chronomancy Magician, ga boleh ada monster baru bisa diaktifin ke Pendulum Zone).
Astromancy Magician
Another Pendulum Monster..
Coba kita praktekkan ilmu kita sampe sekarang. Kalau Astromancy di taruh di blue scale dan Cronomancy ditaruh di red, berapa value blue sama red scale sekarang ? Ya, blue = 1, red = 8. Obviously, blue scale nilainya harus lebih kecil dari red scale.
"Terus, apa gunanya Pendulum Zone sama scale-scale itu ?"
Pendulum Zone adalah syarat untuk Pendulum Summon. Misalnya Blue Scale = 1, Red Scale = 8, kita bisa summon Monster dengan LEVEL (level ya bukan scale) di antara 1-8 (2,3,4,5,6,7). Berarti, dengan kondisi di atas (blue=1,red=8), kita bisa Special Summon Chronomancy (level 3) atau Astromancy (level 5).
Kalau cuma blue scale yang keisi Chronomancy (value = 1), bukan berarti bisa SS Pendulum Monster dengan level >2. Pendulum Zone harus full (red dan blue) dulu baru player bisa perform Pendulum Summon.
Kalau cuma blue scale yang keisi Chronomancy (value = 1), bukan berarti bisa SS Pendulum Monster dengan level >2. Pendulum Zone harus full (red dan blue) dulu baru player bisa perform Pendulum Summon.
==========================
Congratulation, Kamu telah menguasai Penguindrum Summon! Inti Pendulum Summon sebenarnya cuma 2 paragraf di atas.
Ada beberapa hal lain yang mending saya list aja :
1. Pendulum Monster masuk ke Main Deck
2. Pendulum Monster di hand dan Deck sifatnya Monster. (Jadi kena DDV tapi ga kena EEV).
3. Pendulum Monster yang di Pendulum Zone, bisa didestroy oleh Spell destroyer . (Jadi bisa didestroy MST, tapi ga bisa diCompulse).
4. Pendulum Monster yang di Pendulum Zone, punya Spell Effect masing-masing.
Contoh, Spell Effect Chronomancy Magician :
If a Pendulum Monster you control battles, your opponent cannot activate any Trap Cards until the end of the Damage Step. If you don't have a "Magician" card or an "Odd-Eyes" card in your other Pendulum Zone, this card's Pendulum Scale becomes 4.
5. PM (Pendulum Monster) yang ada di blue atau red scale (BUKAN YANG ADA DI FIELD SEBAGAI MONSTER), kalau disent ke grave, akan masuk ke Extra Deck dalam kondisi face-up. Di Extra Deck, Pendulum Monster ini bisa disummon kalau syaratnya sesuai.
4. Pendulum Monster yang di Pendulum Zone, punya Spell Effect masing-masing.
Contoh, Spell Effect Chronomancy Magician :
If a Pendulum Monster you control battles, your opponent cannot activate any Trap Cards until the end of the Damage Step. If you don't have a "Magician" card or an "Odd-Eyes" card in your other Pendulum Zone, this card's Pendulum Scale becomes 4.
5. PM (Pendulum Monster) yang ada di blue atau red scale (BUKAN YANG ADA DI FIELD SEBAGAI MONSTER), kalau disent ke grave, akan masuk ke Extra Deck dalam kondisi face-up. Di Extra Deck, Pendulum Monster ini bisa disummon kalau syaratnya sesuai.
Contoh, Chronomancy di Red Scale (value=8) diMST lawan. Chronomancy akan masuk ke Extra Deck face-up. Next turn, kalau kita bisa pasang Chronomancy yang baru (red scale jadi 8 lagi), kita bisa summon Chronomancy#1 dari Extra Deck karena Pendulum Zone udah full lagi.
6. (Thanks to Kayiz Ismail) Pendulum Summon juga bisa dipakai untuk SS monster lain dari hand (yang bukan Nomi / Semi Nomi obviously). Soalnya ada effect monster yang bisa aktif saat diPendulum Summoned.
Masou Seiryuu Iiselweapon
LIGHT/Dragon
Level 6
2300/1600
When this card is Pendulum Summoned: you can target 1 card on the field;. Return it to its owner’s hand.The effect of “Masou Seiryuu Iiselweapon” can only used once per turn.
==========================
Kalau ada pertanyaan yang lain, feel free to ask. Saya akan coba jawab sebisanya.
Thanks for reading ~
Kalau ada pertanyaan yang lain, feel free to ask. Saya akan coba jawab sebisanya.
Thanks for reading ~
Jensdavion
Minggu, 16 Februari 2014
Sabtu, 15 Februari 2014
Jumat, 14 Februari 2014
Feature Match - Semifinal Tournament ACE
Semi final antara Raditya Rangga vs Ilham Riyadi
---game 1---
Rangga vs Ilham (0-0)
dimulai dengan Raditya Rangga terlebih dahulu,
Rabu, 12 Februari 2014
Galaxy One Turn Kill past Primal Origin
yo, dengan Ballibond kembali hadir di sini. Pada kesempatan ini, gw ingin membagi satu trik OTK terbaru untuk Archetype "Galaxy" atau "Photon". Memang bisa? well, sebelum Konami merilis booster set PRIO (Primal Origin), Archetype "Galaxy" alias "Photon" merupakan salah satu dari Archetype yang dipakai Pemeran Utama yang sayangnya dibuat oleh Konami dengan setengah hati. tak seperti Archetype "Blackwing" atau "Elemental Hero" yang sama-sama merupakan Archetype yang dipakai pemeran utama, "Galaxy" tidak mendapatkan support yang begitu berarti. mereka terlihat sangat jago pada teori, namun saat dimainkan, sangat sulit untuk melakukannya.
Nah, bersamaan dengan hampir tamatnya Serial Anime Yugioh Zexal, dan notabenenya Kaito adalah salah satu pemeran utama dalam serial anime tersebut, maka Konami akhirnya berbaik hati sekali lagi mensupport lagi Archetype yang satu ini. dan dalam booster Primal Originin ini, "Galaxy" akhirnya bisa melakukan OTK cukup dengan 3 kartu. namun sebelum kita membahas Kombo OTK tersebut, terlebih dahulu gw bakal memperkenalkan kartu Support terbaru untuk Archetype "Galaxy Eyes" ini. cekidot!
Nah, bersamaan dengan hampir tamatnya Serial Anime Yugioh Zexal, dan notabenenya Kaito adalah salah satu pemeran utama dalam serial anime tersebut, maka Konami akhirnya berbaik hati sekali lagi mensupport lagi Archetype yang satu ini. dan dalam booster Primal Originin ini, "Galaxy" akhirnya bisa melakukan OTK cukup dengan 3 kartu. namun sebelum kita membahas Kombo OTK tersebut, terlebih dahulu gw bakal memperkenalkan kartu Support terbaru untuk Archetype "Galaxy Eyes" ini. cekidot!
No.62銀河眼の光子竜皇
PRIO-JP040
Senin, 10 Februari 2014
Card of the Week : Leo, the Keeper of Sacred Tree
Yo, emjhe is in the House
sudah pada dapet kartu baru dari LVAL khan?
kali ini saya bakal review salah satu kartu dari set tersebut
jreng...jreng...jreng !!
Naturia Ouroboros :v |
Minggu, 09 Februari 2014
Sabtu, 08 Februari 2014
Rabu, 05 Februari 2014
Vanguard: Hyakki Vogue "Я"
Yo, emjhe is in the House
meskipun kerjaan lagi padet"nya saya sempatin buat nulis nih, ... XD
sesuai judul post ini, gw bakal bahas unit dari BT14 clan Murakumo
yupz, dia adalah Reverse Unit yang tidak punya asal-muasal a.k.a tiba" muncul saat Link Joker menginvasi (sumber)
prolognya segitu dulu, yuk langsung cek unitnya:
meskipun kerjaan lagi padet"nya saya sempatin buat nulis nih, ... XD
sesuai judul post ini, gw bakal bahas unit dari BT14 clan Murakumo
yupz, dia adalah Reverse Unit yang tidak punya asal-muasal a.k.a tiba" muncul saat Link Joker menginvasi (sumber)
prolognya segitu dulu, yuk langsung cek unitnya:
Veni, Vidi, Vici |
Selasa, 04 Februari 2014
Animac Combo Event (ACE)
Jadi kali ini, bakalan ada event ACE !!
...Apa itu?
ACE adalah singkatan dari Animac Combo Event
Secara garis besar, ini adalah 2 event yang akan dilakukan pada satu waktu.
...Hee.. 2 event?
Yupz dan 2 event tersebut adalah:
...Gimana nih cara ikutnya?
kamu cukup dateng aja ke PLASMA STAN di kampus STAN, tgl 9 Februari 2014 pukul 10.00 WIB
- jangan lupa bawa Device Penyimpanan buat copy anime dan dorama ya...
- jangan lupa bawa deck buat ikut Tournament Yu-Gi-Oh!
buat kamu yang ingin belajar maen Card Game lain, seperti:
- Cardfight!! Vanguard
- Future Card Buddyfight
- dsb
dateng aja ya ke PLASMA, nanti duelist disini bakal ngajarin kamu,
cukup dateng dan buktikan ketertarikanmu ke Card Game tersebut
dan yang terpenting event ini FREE (kecuali klo ikut turney ya... :3)
jadi, tunggu apa lagi?
kami tunggu kedatanganmu di PLASMA STAN minggu besok ya ^^
PS:
untuk pertanyaan langsung komen aja ya,
nanti kami akan jawab sebisanya :)
Animac Combo Event |
...Apa itu?
ACE adalah singkatan dari Animac Combo Event
Secara garis besar, ini adalah 2 event yang akan dilakukan pada satu waktu.
...Hee.. 2 event?
Yupz dan 2 event tersebut adalah:
- Yu-Gi-Oh! Card Game Tournament
kamu bisa dapetin hadiah yg tentunya WOW, karena nanti kita bakal buka Tin Redox dan Tempest
- ABK (Animac Bagi Koleksi)
disini kamu bisa copy anime dan dorama apapun !
(selama kami punya ^^ hehehehe...)
kamu cukup dateng aja ke PLASMA STAN di kampus STAN, tgl 9 Februari 2014 pukul 10.00 WIB
- jangan lupa bawa Device Penyimpanan buat copy anime dan dorama ya...
- jangan lupa bawa deck buat ikut Tournament Yu-Gi-Oh!
buat kamu yang ingin belajar maen Card Game lain, seperti:
- Cardfight!! Vanguard
- Future Card Buddyfight
- dsb
dateng aja ya ke PLASMA, nanti duelist disini bakal ngajarin kamu,
cukup dateng dan buktikan ketertarikanmu ke Card Game tersebut
dan yang terpenting event ini FREE (kecuali klo ikut turney ya... :3)
jadi, tunggu apa lagi?
kami tunggu kedatanganmu di PLASMA STAN minggu besok ya ^^
PS:
untuk pertanyaan langsung komen aja ya,
nanti kami akan jawab sebisanya :)
Minggu, 02 Februari 2014
Sabtu, 01 Februari 2014
Langganan:
Postingan (Atom)