Konami mungkin melakukan konspirasi, sengaja membiarkan deck synchro kembali naik tier sementara mereka terlebih dahulu sudah membuat penangkal atas deck tersebut, dan kartu tersebut adalah :
H-C ガーンデーヴァt
Heroic Champion - Gandiva
Warrior/Xyz/Effect
2 Level 4 Warrior-Type monsters
"Once per turn, when a Level 4 or lower monster(s) is Special Summoned to your opponent's side of the field: You can detach 1 Xyz Material from this card; destroy that monster(s)."
yup inilah kartu yang bisa menjadi penangkal atas junk doppel. berbeda dengan Inverz Roach yang menegate summon, gandiva hanya menghancurkan. jadi monster yang dipanggil tetap mendapatkan effectnya ketika mereka di special summon. selain itu juga, attacknya yang 2100 membuat dirinya aman dari serangan bunuh diri Card Trooper. dilema dari mensummon Inverz Roach adalah attacknya yang terlalu kecil, cukup summon Card Trooper, mill 3 terus tabrak, monster kita hilang. belum lagi musuh dapat bonus draw 1dan mill 3. dimana itu adalah berkah buat deck junk doppel.
lalu kenapa junk doppel? karena mekanisme kerja deck tersebut adalah mensummon monster-monster level kecil lallu disynchro menjadi boss mereka yang dalam kasus kali ini adalah Quasar. dan kartu ini dapat dengan cepat menangkalnya. dengan cara menghancurkan special summon mereka, deck junk doppel menjadi sedikit pincang.
namun meski demikian, kartu ini memiliki sedikit kelemahan, pertama adalah restriksi pemanggilan. dia harus dipanggil dengan mengoverlay 2 warrior level 4. seandainya tidak dibatasi tipe monsternya, maka kartu ini akan lebih jago lagi. dan yang kedua adalah pembatasan effectnya yang hanya once per turn. jadi jika lawan bisa melakukan special summon lebih dari sekali, maka gandiva menjadi kurang berguna. namun player yang pintar pasti mengerti kapan harus mengaktifkan effect gandiva.
oh btw, monster ini juga bakal menjadi pembunuh deck laval. cukup sekali detach, semua monster yang dipanggil via rekindling akan lenyap :v, sakti bukan?
dan kesimpulan saya atas kartu ini
Art : 8/10 ( ksatria berpanah yang mengendarai kuda jauh lebih keren daripada pemanah yang terbakar)
Eff : 7/10 ( bagus, sayang cuman once per turn. klo bisa habisin 2 sekaligus langsung Imba ini kartu)
yup segitu aja post kali ini, post selanjutnya akan membahas ide deck. jadi tetap tongkrongin blog ini.
thx for reading and happy trolling
2 comments:
ini kartu yang harus saya waspadai
Yusei Fudo
perasaan ada trap yang monster attack 1000- ga bisa di ss
kalo ingatan saya ga salah bukannya itu lebih bahaya daripada gandiva ?
dan necrovalley
Posting Komentar